Kamis, 19 Mei 2011

Mencintai Tanpa Di Cinta



Sebesar apapun cinta yang tertanamkan..
Hanya akan seperti debu ,
Bila bertepuk sebelah tangan..
Mencintai tanpa di cinta ,
Letih di hati , resah di jiwa
*
Selalu mengharap tetesan kasih ,
Tetapi terbalas dengan kedinginan
Karena tak ada lagi , tempat di hati
Seperti berharap pada angin..
Agar nampak dan berujud
Sia-sia belaka..
**
Sungguh sakit rasa hati ,
Berharap tetapi tak mungkin di dapat,
Mencinta hanya pada bayangan
Menyakiti diri dan perasaan
***
Oh , Cinta ..mengapa kau tak ada bahagia
Hanya selalu menorehkan luka
Yang tak tersembuhkan
****
Bilakah kau menghadirkan bahagia ,
Di suatu saat nanti..
Aku akan genggam engkau ,
Sampai akhir menutup mata
*****
Oh , cinta kau seperti angin yang bertiup
Datang tanpa ku sadari akan kehadiranmu
Tetapi saat ku sangat yakin kau awal bahagia
Kau pergi meninggalkan seribu luka....
****
Mungkinkah kau datang hanya untuk luka ..
Sehingga terpaksa hati membenci seribu basa..
Yang sulit untuk membuka maaf ,
bila nanti ada waktu tu berjumpa..
***
Ohh, cinta....Kau hanya seperti angin...
Datang , dan pergi meninggalkan debu-debu yang bertaburan .

Tidak ada komentar: